EKSTRAKTOR BUAH-BUAHAN
1. FUNGSI : Menghancurkan buah-buahan sekaligus memisahkannya dengan biji.
2. CARA KERJA
- Bahan dimasukkan ke dalam corong penampungan.
- Nyalakan motor listrik dengan menekan tombol ON.
- Motor akan berputar danmemisahkan antara biji dan buah.
- Setelah bekerja, alat dibersihkan supaya tahan lama.
3. SPESIFIKASI
- Dimensi alat : L = 50 cm; T = 110 cm; selinder A = 26 cm; selinder B =46 cm
- Berat : ---
- Tenaga penggerak : Motor penggerak EM 2 HP, 980 RPM
- Kapasitas kerja : ---
- Operator : 1 orang
- Bahan : Stainless stell
4. KONTAK HUBUNGAN
Bagian Proyek Teknologi Tepat Guna, Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna, LIPI; Jl. KS. Tubun No. 5 Subang; Tel./Fax. (0260) 417348, 411478
Jakarta, Maret 2001
Jakarta, Maret 2001
Sumber : Alat-Alat Teknologi Pedesaan Spesifikasi Produk, Bagian Proyek Teknologi Tepat Guna, Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna, LIPI
0 komentar
Silahkan Beri Komentar Saudara...
Trimakasih atas kunjungannya, sapaan dan masukan perbaikan sangat kami nantikan ......., salam